Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2023

Mengenalkan EM-B: Solusi IoT untuk Penyandang Disabilitas Tunarungu di Kota Tarakan

Gambar
  Projek Gendangtas adalah hasil inovatif yang diwancanakan untuk mengatasi dan solusi dari permasalahan yang ada belakang Kota Tarakan.  Kemajuan teknologi menghadirkan peluang besar untuk meningkatkan kualitas hidup, terutama bagi kelompok rentan seperti penyandang disabilitas. Di Kota Tarakan, solusi inovatif berbasis Internet of Things (IoT) hadir melalui perangkat EM-B (Emergency Bracelet) , yang dirancang khusus untuk memberikan perlindungan kepada penyandang disabilitas tunarungu dalam situasi darurat, khususnya kebakaran. Apa Itu EM-B? EM-B adalah gelang pintar yang mampu mendeteksi kebakaran dan memberikan notifikasi melalui getaran serta tampilan visual. Dengan bantuan sensor api dan asap perangkat ini terhubung dengan aplikasi smartphone menggunakan platform mobile. Gelang ini tidak hanya mendeteksi bahaya, tetapi juga membantu penggunanya untuk segera mengambil langkah evakuasi yang tepat. Kolaborasi dan Publikasi Proyek EM-B ini merupakan hasil kolaborasi antara ...